Arti Fake Adalah: 3 Definisi dan 9 Sinonim – Fake Artinya

Arti fake adalah? ‘Fake’ artinya? berikut penjelasan lengkap definisi, sinonim, dan antonim dari kata fake. Simak artikel dibawah ini.

Definisi, Sinonim, dan Antonim kata Fake

Fake adalah

Arti fake adalah palsu, tiruan, gadungan, tipuan, dan pura-pura. Kata ini sering digunakan dalam menyebutkan kondisi barang, apalagi sekarang jaman nya teknologi banyak barang fake dijual belikan secara online.

Definisi fake menurut dictionary.com adalah to conceal the defects of or make appear more attractive, interesting, valuable, etc., (usually in order to deceive), artinya yaitu untuk menyembunyikan kekurangan atau membuat tampil lebih bagus, menarik, berharga, dll, (biasanya untuk menipu).

Definisi lain kata fake adalah an object that is made to look real or valuable in order to deceive people, artinya sebuah objek yang dibuat agar terlihat nyata atau berharga untuk menipu orang. Arti yang ketiga to accomplish by trial and error or by improvising, yang artinya untuk mencoba suatu barang dengan trial and error atau dengan improvisasi.

Banyak barang fake yang beredar dipasaran sekarang, mulai dari tas, sepatu, baju hingga ponsel. Ciri-ciri barang fake biasanya berharga lebih murah dari barang aslinya. Ada cacat produk yang terlihat pada barang. Warna yang terlihat sama tapi jika secara dilihat detail maka akan ada perbedaan yang sangat jelas. Biasa nya pada barang fake ponsel mereka mempunyai desain yang sangat mirip tapi bahan yang dipakai tidak sama, software yang ada dalam ponsel juga berbeda, biasanya ponsel iphone yang harusnya menggunakan OS (operating system) IOS tapi menggunakan OS android. Harus hati-hati dalam membeli barang ya guys!

Arti fake adalah

Sinonim Fake

  1. bogus
  2. counterfeit
  3. fabricated
  4. fictitious
  5. forged
  6. fraudulent
  7. mock
  8. phony
  9. spurious

Antonim Fake

  1. original
  2. authentic
  3. genuine
  4. real
  5. sincere
  6. true

Kesimpulan

Arti fake adalah palsu, tiruan, gadungan, tipuan, dan pura-pura. Kata ini sering digunakan dalam menyebutkan kondisi barang, apalagi sekarang jaman nya teknologi banyak barang fake dijual belikan secara online.